• Pedoman Media Siber
  • Susunan Redaksi
  • Hubungi Kami
Rabu, Januari 21, 2026
Advertisement
  • Beranda
  • Seputar Sidoarjo
    • Kabar Warga
    • Politik & Pemerintahan
    • Legislatif
    • Ekonomi
    • Pendidikan & Kebudayaan
    • Peristiwa
    • Hukum & Kriminal
  • Udang & Bandeng
  • Gaya Hidup
    • Kuliner
    • Mode
    • Properti
    • Transportasi
  • Kesehatan
  • Olahraga
  • Pendapat
  • Tokoh
    • Sosok
    • Figur
  • Kolom
No Result
View All Result
kabarsidoarjo.com
No Result
View All Result
kabarsidoarjo.com
No Result
View All Result
Home Hukum & Kriminal

Kepincut Burung Kicau, Berakhir Di Penjara

kabarsidoarjo by kabarsidoarjo
30/01/2015
in Hukum & Kriminal
55 4
Kepincut Burung Kicau, Berakhir Di Penjara

Tersangka saat diperiksa

191
SHARES
1.5k
VIEWS
Facebook

TULANGAN (kabarsidoarjo.com)- Winarto alias Dimas asal Kabupaten Lumajang, harus mendekam di sel tahanan Mapolsek Tulangan usai tertangkap basah saat hendak mencuri burung milik Satui warga Desa Kenongo Kecamatan Tulangan Sidoarjo.

Pria 35 tahun itu menjalankan aksinya tak sendiri, melainkan bersama dua orang temannya yang kini masih dalam pengejaran polisi.

BACA JUGA

Proses Hukum Dinilai Jalan Ditempat, Pelapor Pungli PTSL Trosobo Taman Kecewa

Proses Hukum Dinilai Jalan Ditempat, Pelapor Pungli PTSL Trosobo Taman Kecewa

02/10/2025
Kades Trosobo Taman Nonaktif Dilaporkan Warga, Diduga Serobot Tanah Desa dan Libatkan Oknum DPRD Sidoarjo dalam Gratifikasi

Kades Trosobo Taman Nonaktif Dilaporkan Warga, Diduga Serobot Tanah Desa dan Libatkan Oknum DPRD Sidoarjo dalam Gratifikasi

26/07/2025
Tersangka saat diperiksa

Dua orang teman Winarto itu SY (29) dan EF (35).

Dalam keterangannya kepada penyidik, bapak dua anak itu menjelaskan sebelum beraksi, mereka (pelaku) terlebih dahulu berpesta miras di Pasar Sapi Krian.

“Jam 2 dini hari Setelah minum (miras), kami muter-muter dan akhirnya berhenti di depan rumah korban ” ujarnya.

Pelaku SY dan EF bertugas sebagai eksekutor yang mengambil burung di dalam  rumah korban, sedangkan pelaku Winarto bertugas untuk mengamati lokasi sekitar.

Namun saat pelaku SY dan EF merusak pagar rumah, korban keluar rumah dan langsung berteriak maling.

“Teman saya langsung stater motor dan kabur, saya tertinggal dan tidak bisa lari. Ya, akhirnya dipukuli korban dan warga sekitar ” imbuhnya.

Dalam pemeriksaannya itu, Winarto mengaku baru satu kali ini diajak mencuri oleh temannya.

“Baru sekali pak. kalau teman saya, tidak tahu sudah berapa kali mencuri. Saya mau karena mabuk, jadi ya ngikut saja. ” Akunya.

Kini Polisi masih melakukan pengejaran terhadap dua orang teman Winarto yang ditengarai sudah sering melakukan pencurian hewan.

“Di wilayah Kenongo itu sering kehilangan hewan, terutama burung. Kami duga pelakunya itu teman-teman Winarto ” Kata Kanit Reskrim Polsek Tulangan Ipda Aris.

Untuk pelaku Winarto, Polisi mengenakan pasal 363 KUHP tentang pencurian dengan ancaman hukumannya 5 tahun penjara.(Dwipa)

SendShare76Tweet48
Previous Post

Pro Kontra Pemasangan Monumen Patung Jayandaru

Next Post

Semaan Al-Qur’an Di Hari Jadi Kabupaten Sidoarjo

Related Posts

Proses Hukum Dinilai Jalan Ditempat, Pelapor Pungli PTSL Trosobo Taman Kecewa

Proses Hukum Dinilai Jalan Ditempat, Pelapor Pungli PTSL Trosobo Taman Kecewa

02/10/2025

SIDOARJO (KABARSIDOARJO.COM) - Kekecewaan mendalam disuarakan Tantri Sanjaya, pelapor kasus dugaan pungutan liar (pungli) dalam program Pendaftaran Tanah Sistematis Lengkap...

Kades Trosobo Taman Nonaktif Dilaporkan Warga, Diduga Serobot Tanah Desa dan Libatkan Oknum DPRD Sidoarjo dalam Gratifikasi

Kades Trosobo Taman Nonaktif Dilaporkan Warga, Diduga Serobot Tanah Desa dan Libatkan Oknum DPRD Sidoarjo dalam Gratifikasi

26/07/2025

TAMAN (KABARSIDOARJO.COM) Kasus dugaan korupsi kembali menyeruak di Desa Trosobo, Kecamatan Taman, Sidoarjo. Kepala Desa nonaktif berinisial HA dilaporkan ke...

Tegaskan Kooperatif, Bupati Sidoarjo Instruksikan Perangkat Daerah Fasilitasi Kebutuhan Data KPK

Tegaskan Kooperatif, Bupati Sidoarjo Instruksikan Perangkat Daerah Fasilitasi Kebutuhan Data KPK

31/01/2024

KOTA (KABARSIDOARJO.COM) - Bupati Sidoarjo Ahmad Muhdlor Ali menegaskan bahwa pihaknya bersikap kooperatif dan siap memenuhi panggilan KPK berkaitan dengan...

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

  • Trending
  • Comments
  • Latest
Jelang Nataru, DPR RI Blusukan ke Pasar Pantau Harga Pangan di Sidoarjo

Jelang Nataru, DPR RI Blusukan ke Pasar Pantau Harga Pangan di Sidoarjo

23/12/2025
Pileg 2024: Zadit Taqwa Nyatakan Siap Berpaket dengan Cak Khulaim

Pileg 2024: Zadit Taqwa Nyatakan Siap Berpaket dengan Cak Khulaim

07/08/2022
Berikut Daftar Perbankan Tempat Penukaran Uang Baru Di Sidoarjo

Berikut Daftar Perbankan Tempat Penukaran Uang Baru Di Sidoarjo

19/06/2015

Yaskum Tak Masuk Aliran Sesat

15/11/2009
Dari Hobi, Kini Jadi Peternak Burung Murai

Dari Hobi, Kini Jadi Peternak Burung Murai

Tokoh Muda Desak Parkir Berlangganan Di Cabut

Visi-Misi Achmad Sholeh, Fokus Pelayanan Publik

PDAM ‘Delta Tirta’ Sidoarjo Raih Perpamsi Awards

BMH Sidoarjo Bareng Polresta Sidoarjo Peringati Isra Mi’raj dan Beri Santunan Yatim Piatu Binaan BMH

BMH Sidoarjo Bareng Polresta Sidoarjo Peringati Isra Mi’raj dan Beri Santunan Yatim Piatu Binaan BMH

15/01/2026
Dari Cerita ke Aksi, Aktivitas Kreatif Bantu Anak Pahami Etika

Dari Cerita ke Aksi, Aktivitas Kreatif Bantu Anak Pahami Etika

05/01/2026
DPC Serikat Pekerja Pegadaian Area Surabaya 2 Gelar Doa Bersama, Wujud Syukur Kinerja 2025

DPC Serikat Pekerja Pegadaian Area Surabaya 2 Gelar Doa Bersama, Wujud Syukur Kinerja 2025

03/01/2026
BMH Unit Sidoarjo Bersama Perangkat Desa serta Donatur BMH Resmikan Sumur Bor di Desa Pelosok Sidoarjo.

BMH Unit Sidoarjo Bersama Perangkat Desa serta Donatur BMH Resmikan Sumur Bor di Desa Pelosok Sidoarjo.

31/12/2025
  • Pedoman Media Siber
  • Susunan Redaksi
  • Hubungi Kami
Semangat Baru Sidoarjo Maju

© 2022 kabarsidoarjo.com

No Result
View All Result
  • Beranda
  • Seputar Sidoarjo
    • Kabar Warga
    • Politik & Pemerintahan
    • Legislatif
    • Ekonomi
    • Pendidikan & Kebudayaan
    • Peristiwa
    • Hukum & Kriminal
  • Udang & Bandeng
  • Gaya Hidup
    • Kuliner
    • Mode
    • Properti
    • Transportasi
  • Kesehatan
  • Olahraga
  • Pendapat
  • Tokoh
    • Sosok
    • Figur
  • Kolom

© 2022 kabarsidoarjo.com

Login to your account below

Forgotten Password?

Fill the forms bellow to register

All fields are required. Log In

Retrieve your password

Please enter your username or email address to reset your password.

Log In