• Pedoman Media Siber
  • Susunan Redaksi
  • Hubungi Kami
Selasa, November 11, 2025
Advertisement
  • Beranda
  • Seputar Sidoarjo
    • Kabar Warga
    • Politik & Pemerintahan
    • Legislatif
    • Ekonomi
    • Pendidikan & Kebudayaan
    • Peristiwa
    • Hukum & Kriminal
  • Udang & Bandeng
  • Gaya Hidup
    • Kuliner
    • Mode
    • Properti
    • Transportasi
  • Kesehatan
  • Olahraga
  • Pendapat
  • Tokoh
    • Sosok
    • Figur
  • Kolom
No Result
View All Result
kabarsidoarjo.com
No Result
View All Result
kabarsidoarjo.com
No Result
View All Result
Home Seputar Sidoarjo Ragam & Peristiwa

Bupati Sidoarjo Awali Pembangunan RSD Krian, Bupati LIRA Bakal Awasi Pelaksanaan

admin by admin
02/07/2021
in Ragam & Peristiwa
57 2
Bupati Sidoarjo Awali Pembangunan RSD Krian, Bupati LIRA Bakal Awasi Pelaksanaan
191
SHARES
1.5k
VIEWS
Facebook

KRIAN (kabarsidoarjo.com)- Bupati Sidoarjo Ahmad Muhdlor Ali, secara resmi meresmikan penancapan paku bumi pertama pembangunan Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Krian,Jum’at (2/7/2021) bersama Wabup Subandi dan Forkopimda.

Dengan alokasi anggaran Rp 124 miliar, RSD Krian ini dibangun di atas lahan 1,3 hektare, di Desa Tambak Kemeraan, Kecamatan Krian, Kabupaten Sidoarjo.

BACA JUGA

Sambut Ajaran Baru, PT. Megasurya Mas Serahkan Beasiswa Untuk Siswa Siswi Berprestasi dan Prasejahtera

Sambut Ajaran Baru, PT. Megasurya Mas Serahkan Beasiswa Untuk Siswa Siswi Berprestasi dan Prasejahtera

04/11/2025
SMK Plus NU Sidoarjo Tanamkan Nilai”Santun Mendunia”,Cetak Santri Berdaya Saing Global

SMK Plus NU Sidoarjo Tanamkan Nilai”Santun Mendunia”,Cetak Santri Berdaya Saing Global

23/10/2025

Bangunan tersebut nantinya 4 akan berdiri di masimal 4 lantai, yang menyediakan layanan rawat inap terdiri dari 144 kamar.

Sedangkan, untuk lama pengerjaan dibatasi kurang lebih 189 hari terhitung sejak mulai diresmikan atau berakhir pada tahun 2021 ini.

Dalam sambutannya Gus Mudlhor mengatakan, prioritas pembangunan RS Krian adalah untuk 5 Kecamatan di Sidoarjo bagian barat.
Yakni Kecamatan Prambon,Kecamatan Tarik, Kecamatan Balongbendo,Kecamatan Wonoayu dan Kecamatan Krian.

“Prioritasnya untuk lima kecamatan di wilayah Sidoarjo bagian barat, pastinya kalau di sini ada rumah sakit, masyarakat Gresik bagian selatan akan berobat di sini. Alhamdulillah, Gresik pun sudah mencanangkan program pembangunan rumah sakit di Gresik bagian selatan,” ujar Muhdlor.

Bupati mendesrkripsikan, untuk tipe rumah sakit yang akan dibangun adalah rumah sakit tipe C , yang merupakan sarana kesehatan umum tingkat kabupaten.

Berdasarkan analisis strategis pola penyakit rumah sakit Krian di rencanakan mempunyai layanan unggulan trauma kecelakaan dan orthopedi yang didukung spesialis bedah orthopedi Traumatologi.

“Karena di jalur merupakan jalur nasional dan sering terjadi laka lantas, untuk RSUD Krian difokuskan untuk trauma kecelakaan dan orthopedi,” lanjut Muhdlor.

Sementara itu Bupati Lumbung Informasi Rakyat (Lira) Sidoarjo, M. Nizar mengajak seluruh elemen masyarakat mengawasi dengan ketat tahapan demi tahapan pembangunan Rumah Sakit Umum Daerah Sidoarjo Barat (RSUD Sibar) di Krian.
 
Ia yang ditemui usai mengikuti acara ground breaking alias peletakan batu pertama pembangunan RSUD Sibar, Jumat (02/07/2021) tersebut mengatakan ada beberapa hal yang mendasari seruannya tersebut.
 
“Yang pertama, nilai kontrak kerjanya relatif minim. Coba hitung sendiri, pagunya Rp 160 Miliar, kenanya Rp 124 Miliar. Kalau nggak salah penurunannya sekitar 22%,” ujar tokoh masyarakat Sibar yang sudah sejak awal mencermati perkembangan proses RSUD Krian itu.
 
Padahal menurutnya nilai penawaran yang paling realistis berada di kisaran minus 10 hingga 15 persen dari pagu.

“Dari situ saja saya sudah khawatir. Bisa saja kemudian kualitas dan kuantitas bahannya dikurangi,” tukas politisi yang kini duduk di Komisi C DPRD Sidoarjo tersebut.(Abidin)

SendShare76Tweet48
Previous Post

Bersama Pasmar 2, Gelar Vaksin Bagi 500 Warga Pabean

Next Post

Hari Ini Sidoarjo Mulai Terapkan PPKM Darurat

Related Posts

Sambut Ajaran Baru, PT. Megasurya Mas Serahkan Beasiswa Untuk Siswa Siswi Berprestasi dan Prasejahtera

Sambut Ajaran Baru, PT. Megasurya Mas Serahkan Beasiswa Untuk Siswa Siswi Berprestasi dan Prasejahtera

04/11/2025

SIDOARJO (KABARSIDOARJO.COM) - PT. Megasurya Mas, Perusahaan minyak goreng kelapa sawit dan produk turunannya yang beralamatkan di Jl. Tambak Sawah...

SMK Plus NU Sidoarjo Tanamkan Nilai”Santun Mendunia”,Cetak Santri Berdaya Saing Global

SMK Plus NU Sidoarjo Tanamkan Nilai”Santun Mendunia”,Cetak Santri Berdaya Saing Global

23/10/2025

SIDOARJO, (KABAR SIDOARJO.COM)- SMK Plus NU Sidoarjo terus memperkuat komitmennya dalam mencetak generasi muda yang berkarakter religius sekaligus berdaya saing...

Wabup Sidoarjo dan Dandim 0816 Meresmikan Sumur Bor BMH di Desa Kedondong

Wabup Sidoarjo dan Dandim 0816 Meresmikan Sumur Bor BMH di Desa Kedondong

20/10/2025

SURABAYA (KABARSIDOARJO.COM) Sumur bor program Lembaga Amil Zakat Nasional (Laznas) Baitul Maal Hidayatullah (BMH) Unit Sidoarjo pemanfaatnya diresmikan di rangkaian...

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

  • Trending
  • Comments
  • Latest
Pileg 2024: Zadit Taqwa Nyatakan Siap Berpaket dengan Cak Khulaim

Pileg 2024: Zadit Taqwa Nyatakan Siap Berpaket dengan Cak Khulaim

07/08/2022
Berikut Daftar Perbankan Tempat Penukaran Uang Baru Di Sidoarjo

Berikut Daftar Perbankan Tempat Penukaran Uang Baru Di Sidoarjo

19/06/2015
Program KURMA Sidoarjo: Segera Daftar, Ini Batas Waktu dan Syaratnya

Program KURMA Sidoarjo: Segera Daftar, Ini Batas Waktu dan Syaratnya

13/06/2022

Yaskum Tak Masuk Aliran Sesat

15/11/2009
Dari Hobi, Kini Jadi Peternak Burung Murai

Dari Hobi, Kini Jadi Peternak Burung Murai

Tokoh Muda Desak Parkir Berlangganan Di Cabut

Visi-Misi Achmad Sholeh, Fokus Pelayanan Publik

PDAM ‘Delta Tirta’ Sidoarjo Raih Perpamsi Awards

SMK PGRI 3 Sidoarjo Gaungkan Pencegahan Radikalisme dan Terorisme Lewat Edukasi dan Kolaborasi

SMK PGRI 3 Sidoarjo Gaungkan Pencegahan Radikalisme dan Terorisme Lewat Edukasi dan Kolaborasi

11/11/2025
Semarak MOTION 7.0 MTs Nurul Huda Sedati Dorong Bakat dan Prestasi Siswa Sejak Dini

Semarak MOTION 7.0 MTs Nurul Huda Sedati Dorong Bakat dan Prestasi Siswa Sejak Dini

09/11/2025
Orientasi Mahasiswa Hukum(OMAH 2025) FH UMAHA : Bentuk Mahasiswa Kritis dan Adaptif Hadapi Dinamika Regulasi Baru

Orientasi Mahasiswa Hukum(OMAH 2025) FH UMAHA : Bentuk Mahasiswa Kritis dan Adaptif Hadapi Dinamika Regulasi Baru

09/11/2025
Dua Atlet Cilik Perisai Diri Nawasena Raih Juara di Ajang Kreativitas Remaja Berkebutuhan Khusus

Dua Atlet Cilik Perisai Diri Nawasena Raih Juara di Ajang Kreativitas Remaja Berkebutuhan Khusus

09/11/2025
  • Pedoman Media Siber
  • Susunan Redaksi
  • Hubungi Kami
Semangat Baru Sidoarjo Maju

© 2022 kabarsidoarjo.com

No Result
View All Result
  • Beranda
  • Seputar Sidoarjo
    • Kabar Warga
    • Politik & Pemerintahan
    • Legislatif
    • Ekonomi
    • Pendidikan & Kebudayaan
    • Peristiwa
    • Hukum & Kriminal
  • Udang & Bandeng
  • Gaya Hidup
    • Kuliner
    • Mode
    • Properti
    • Transportasi
  • Kesehatan
  • Olahraga
  • Pendapat
  • Tokoh
    • Sosok
    • Figur
  • Kolom

© 2022 kabarsidoarjo.com

Login to your account below

Forgotten Password?

Fill the forms bellow to register

All fields are required. Log In

Retrieve your password

Please enter your username or email address to reset your password.

Log In