• Pedoman Media Siber
  • Susunan Redaksi
  • Hubungi Kami
Jumat, Januari 16, 2026
Advertisement
  • Beranda
  • Seputar Sidoarjo
    • Kabar Warga
    • Politik & Pemerintahan
    • Legislatif
    • Ekonomi
    • Pendidikan & Kebudayaan
    • Peristiwa
    • Hukum & Kriminal
  • Udang & Bandeng
  • Gaya Hidup
    • Kuliner
    • Mode
    • Properti
    • Transportasi
  • Kesehatan
  • Olahraga
  • Pendapat
  • Tokoh
    • Sosok
    • Figur
  • Kolom
No Result
View All Result
kabarsidoarjo.com
No Result
View All Result
kabarsidoarjo.com
No Result
View All Result
Home Seputar Sidoarjo Ragam & Peristiwa Pendidikan & Kebudayaan Pendidikan

Libatkan Siswa, Peringatan Tahun Baru Islam di Al Muslim Meriah

admin by admin
29/07/2022
in Pendidikan
58 1
Libatkan Siswa, Peringatan Tahun Baru Islam di Al Muslim Meriah
193
SHARES
1.5k
VIEWS
Facebook

Sidoarjo, (kabarsidoarjo.com) – KB-TK Al Muslim dengan mengenakan pakaian serba putih melakukan agenda penyambutan Tahun Baru Islam 1444 Hijriah, Jumat (29/07/2022). Agenda acara tersebut digelar di sekolah, mengusung tema Sang Pemimpin Berani Berubah.

Acara diawali dengan melakukan pawai, sambil membawa bendera tahun baru, dan diiringi bacaan sholawat allahul kahfi.

BACA JUGA

Dari Cerita ke Aksi, Aktivitas Kreatif Bantu Anak Pahami Etika

Dari Cerita ke Aksi, Aktivitas Kreatif Bantu Anak Pahami Etika

05/01/2026
Sambut Ajaran Baru, PT. Megasurya Mas Serahkan Beasiswa Untuk Siswa Siswi Berprestasi dan Prasejahtera

Sambut Ajaran Baru, PT. Megasurya Mas Serahkan Beasiswa Untuk Siswa Siswi Berprestasi dan Prasejahtera

04/11/2025

Kerjasama sekolah bersama siswa yang apik, menambak kemeriahan acara tersebut. “Anak-anak diajak langsung untuk menyiapkan acara ini. Seperti, menyiapkan perlengkapan acara dan membuat bendera,” kata Kepala Sekolah KB-TK Al Muslim, Siti Aminah, Jumat (29/07/2022).

Tujuan digelarnya perayaan kali ini, kata dia, agar siswa mengenal tahun barunya umat Islamn yaitu, Tahun Baru Hijriyah. Sehingga bisa mengisi tahun baru dengan kegiatan yang bermanfaat.

“Kegiatan ini juga bertujuan untuk melatih rasa percaya diri, kemandirian, kemampuan bersosialisasi siswa dengan teman maupun orang lain,” tutur Siti.

“Selama dua tahun pandemi siswa beraktivitas di rumah, sekarang kembali ke sekolah diharapkan bisa lebih semangat dan gigih dalam belajarnya. Bermain, dan bersosialisasi dengan teman, guru, di sekolah,” tambahnya.

Kegiatan tersebut, sebelumnya dibuka dengan pembacaan surat An Nashr dan Al Lahab. Ayat-ayat suci Al Quran itu dibawakan oleh Ambrina sejumlah siswa yakniz Shakila, dan Rakhil.

Acara selanjuynya, disusul dengan seorang pendongeng yakni, Kak Haris bersama bonekanya yaitu, Ayis. Dongeng yang dibawakanya memberikan wejangan bagi siswa, agar berani jujur, rajin sholat, dan rajin belajar, serta patuh terhadap orang tua.

“Saya semang kali ini acara Tahun Baru Islam diselenggarakan di sekolah. Seru sekali, bisa ikut pawai juga bersama teman-teman baru. Mendengar dongengan Kak Haris juga senang,” aku salah satu siswa, Zafran. (Eko Setyawan)

Tags: PG TK Al MuslimSatu MUharram
SendShare77Tweet48
Previous Post

Erick Thohir Terus Galakkan Bersih-bersih BUMN, Perjuangkan Kepentingan Masyarakat

Next Post

Dikbud Sidoarjo Percayakan Pembayaran Gaji P3K Sidoarjo kepada BPR Delta Artha

Related Posts

Dari Cerita ke Aksi, Aktivitas Kreatif Bantu Anak Pahami Etika

Dari Cerita ke Aksi, Aktivitas Kreatif Bantu Anak Pahami Etika

05/01/2026

SURABAYA (KABARSIDOARJO.COM) Aktivitas kreatif menjadi pendekatan utama dalam kegiatan pengabdian masyarakat yang dilakukan mahasiswa Universitas Ciputra (UC) Surabaya di TK...

Sambut Ajaran Baru, PT. Megasurya Mas Serahkan Beasiswa Untuk Siswa Siswi Berprestasi dan Prasejahtera

Sambut Ajaran Baru, PT. Megasurya Mas Serahkan Beasiswa Untuk Siswa Siswi Berprestasi dan Prasejahtera

04/11/2025

SIDOARJO (KABARSIDOARJO.COM) - PT. Megasurya Mas, Perusahaan minyak goreng kelapa sawit dan produk turunannya yang beralamatkan di Jl. Tambak Sawah...

NasDem Sidoarjo Hadirkan Senyum Ribuan Pelajar Lewat Beasiswa PIP

NasDem Sidoarjo Hadirkan Senyum Ribuan Pelajar Lewat Beasiswa PIP

23/08/2025

SIDOARJO (KABAR SIDOARJO.COM) – Dewan Pimpinan Daerah (DPD) Partai NasDem Kabupaten Sidoarjo menyalurkan beasiswa Program Indonesia Pintar (PIP) kepada ratusan...

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

  • Trending
  • Comments
  • Latest
Jelang Nataru, DPR RI Blusukan ke Pasar Pantau Harga Pangan di Sidoarjo

Jelang Nataru, DPR RI Blusukan ke Pasar Pantau Harga Pangan di Sidoarjo

23/12/2025
Pileg 2024: Zadit Taqwa Nyatakan Siap Berpaket dengan Cak Khulaim

Pileg 2024: Zadit Taqwa Nyatakan Siap Berpaket dengan Cak Khulaim

07/08/2022
Berikut Daftar Perbankan Tempat Penukaran Uang Baru Di Sidoarjo

Berikut Daftar Perbankan Tempat Penukaran Uang Baru Di Sidoarjo

19/06/2015

Yaskum Tak Masuk Aliran Sesat

15/11/2009
Dari Hobi, Kini Jadi Peternak Burung Murai

Dari Hobi, Kini Jadi Peternak Burung Murai

Tokoh Muda Desak Parkir Berlangganan Di Cabut

Visi-Misi Achmad Sholeh, Fokus Pelayanan Publik

PDAM ‘Delta Tirta’ Sidoarjo Raih Perpamsi Awards

BMH Sidoarjo Bareng Polresta Sidoarjo Peringati Isra Mi’raj dan Beri Santunan Yatim Piatu Binaan BMH

BMH Sidoarjo Bareng Polresta Sidoarjo Peringati Isra Mi’raj dan Beri Santunan Yatim Piatu Binaan BMH

15/01/2026
Dari Cerita ke Aksi, Aktivitas Kreatif Bantu Anak Pahami Etika

Dari Cerita ke Aksi, Aktivitas Kreatif Bantu Anak Pahami Etika

05/01/2026
DPC Serikat Pekerja Pegadaian Area Surabaya 2 Gelar Doa Bersama, Wujud Syukur Kinerja 2025

DPC Serikat Pekerja Pegadaian Area Surabaya 2 Gelar Doa Bersama, Wujud Syukur Kinerja 2025

03/01/2026
BMH Unit Sidoarjo Bersama Perangkat Desa serta Donatur BMH Resmikan Sumur Bor di Desa Pelosok Sidoarjo.

BMH Unit Sidoarjo Bersama Perangkat Desa serta Donatur BMH Resmikan Sumur Bor di Desa Pelosok Sidoarjo.

31/12/2025
  • Pedoman Media Siber
  • Susunan Redaksi
  • Hubungi Kami
Semangat Baru Sidoarjo Maju

© 2022 kabarsidoarjo.com

No Result
View All Result
  • Beranda
  • Seputar Sidoarjo
    • Kabar Warga
    • Politik & Pemerintahan
    • Legislatif
    • Ekonomi
    • Pendidikan & Kebudayaan
    • Peristiwa
    • Hukum & Kriminal
  • Udang & Bandeng
  • Gaya Hidup
    • Kuliner
    • Mode
    • Properti
    • Transportasi
  • Kesehatan
  • Olahraga
  • Pendapat
  • Tokoh
    • Sosok
    • Figur
  • Kolom

© 2022 kabarsidoarjo.com

Login to your account below

Forgotten Password?

Fill the forms bellow to register

All fields are required. Log In

Retrieve your password

Please enter your username or email address to reset your password.

Log In