• Pedoman Media Siber
  • Susunan Redaksi
  • Hubungi Kami
Selasa, November 4, 2025
Advertisement
  • Beranda
  • Seputar Sidoarjo
    • Kabar Warga
    • Politik & Pemerintahan
    • Legislatif
    • Ekonomi
    • Pendidikan & Kebudayaan
    • Peristiwa
    • Hukum & Kriminal
  • Udang & Bandeng
  • Gaya Hidup
    • Kuliner
    • Mode
    • Properti
    • Transportasi
  • Kesehatan
  • Olahraga
  • Pendapat
  • Tokoh
    • Sosok
    • Figur
  • Kolom
No Result
View All Result
kabarsidoarjo.com
No Result
View All Result
kabarsidoarjo.com
No Result
View All Result
Home Seputar Sidoarjo Ragam & Peristiwa Pendidikan & Kebudayaan Pendidikan

Anggap Sistem NA Rawan Kecurangan, MINU Pucang Wadul Komisi D

admin by admin
15/08/2017
in Pendidikan
57 2
Anggap Sistem NA Rawan Kecurangan, MINU Pucang Wadul Komisi D

Hearing komisi D dengan MI MINU Pucang (Insert dr Wijono)

191
SHARES
1.5k
VIEWS
Facebook

SIDOARJO (kabarsidoarjo.com)- Sistem PPDB dengan menggunakan Nilai Akhir (NA) yang saat ini diterapkan dalam penerimaan siswa baru di jenjang SMPN, dinilai MINU Pucang merupakan sistem yang tidak fear dan bisa berpeluang mengabaikan kejujuran.

Hearing komisi D dengan MI MINU Pucang (Insert dr Wijono)

Hal ini disampaikan oleh kepala sekolah MINU Pucang M.Hamim Thohari, saat bertemu dengan komisi D DPRD Sidoarjo, Selasa (15/7/2017).

BACA JUGA

NasDem Sidoarjo Hadirkan Senyum Ribuan Pelajar Lewat Beasiswa PIP

NasDem Sidoarjo Hadirkan Senyum Ribuan Pelajar Lewat Beasiswa PIP

23/08/2025
My Presentation Day, Saat Siswa SD Al Falah Darussalam 2 ICP Tampilkan Karya Hebat Siswa

My Presentation Day, Saat Siswa SD Al Falah Darussalam 2 ICP Tampilkan Karya Hebat Siswa

11/05/2025

Dalam hearing yang dipimpin Wakil Ketua Komisi D DPRD Sidoarjo Ali Masykuri SPdi dan berlangsung tertutup tersebut, pihak MINU yang didampingi pengurus PC
Muslimat NU Sidoarjo mengeluh, lantaran banyak lulusannya terpental saat mendaftar ke SMPN favorit.

Mereka kalah, lantaran NA-nya lebih rendah dibandingkan lulusan sekolah lain, yang nilai rapornya diduga sengaja telah didongkrak sedemikian rupa.

“Kalau lulusan kami (MINU Pucang, Red) nilainya murni, karena  kami sangat ketat dalam pengisian nilai rapor.

Padahal kalau dites, kami yakin, lulusan kami pasti tidak akan kalah. Makanya kami minta PPDB SMPN dikembalikan ke sistem tes,” papar Kepala Sekolah MINU Pucang, Chamim Tohari.

Karenanya menurut Chamim, Dinas Pendidikan harus melakukan evaluasi atas sistem PPDB ini.

Agar tidak ada lagi sekolah yang curang, dan bisa merubah nilai dengan seenaknya.

“Kita dorong komisi D untuk merekomendasikan perubahan sistem itu,” ungkap Hamim.

Mustain Baladan Kadikkab Sidoarjo yang turut hearing mengakui sistem PPDB TA 2017-2018 lalu, ada hal yang berbelok dari harapan.

Pasalnya, banyak calon siswa tiba-tiba memiliki nilai rapor yang cukup fantastis.

Rata-rata, nilai mereka nyaris mendekati sempurna.

“Sehingga pada saat daftar ulang, pihak SMPN saya perintahkan untuk mengumpulkan rapor-rapor milik calon siswa yang diterima,” jelasnya.

Dari kondisi itulah, lanjut Mustain, pihaknya langsung mengambil sikap. Ia mengaku, pihaknya langsung mengumpulkan para kepala sekolah yang terindikasi melakukan kecurangan untuk dilakukan pembinaan.

“Mereka kita kumpulkan setelah pengumuman PPDB kemarin. Para kepala sekolah yang terindikasi melakukan kecurangan sudah kita beri peringatan dan kita lakukan pembinaan,” cetusnya.

Sementara itu dr H.Wijono anggota komisi D yang mengikuti hearing menyatakan, harus ada upaya penyempurnaan sistem online yang dilakukan Dindikbud Sidoarjo.

Sekaligus mendesak agar para oknum kepala sekolah yang terbukti melakukan kecurangan, diberi sanksi berat.

“Mungkin bisa berupa sanksi administratif. Karena memang, ada kepala sekolah yang ternyata kemudian nakal, dan berusaha mendongkrak nilai rapor agar siswanya bisa diterima di SMPN favorit. Padahal cara ini sebenarnya sangat merugikan siswanya sendiri, sekaligus SMPN bersangkutan,” bebernya.

Meski menuai pro kontra, Dinas Pendidikan dan Kebudayaan (Dindikbud) Sidoarjo nampaknya akan kembali menggunakan sistem online dalam penerimaan peserta didik baru (PPDB) untuk SMPN, di tahun ajaran 2018-2019. (Abidin)

SendShare76Tweet48
Previous Post

Prihatin Kondisi Internal Partai Gerindra

Next Post

Bupati Lepas CJH Kloter 58

Related Posts

NasDem Sidoarjo Hadirkan Senyum Ribuan Pelajar Lewat Beasiswa PIP

NasDem Sidoarjo Hadirkan Senyum Ribuan Pelajar Lewat Beasiswa PIP

23/08/2025

SIDOARJO (KABAR SIDOARJO.COM) – Dewan Pimpinan Daerah (DPD) Partai NasDem Kabupaten Sidoarjo menyalurkan beasiswa Program Indonesia Pintar (PIP) kepada ratusan...

My Presentation Day, Saat Siswa SD Al Falah Darussalam 2 ICP Tampilkan Karya Hebat Siswa

My Presentation Day, Saat Siswa SD Al Falah Darussalam 2 ICP Tampilkan Karya Hebat Siswa

11/05/2025

SIDOARJO (KABAR SIDOARJO.COM)– Suasana Hall Diamond Room di Hotel Halogen, Sidoarjo, Sabtu (10/05/2025), dipenuhi semangat dan antusiasme. Puluhan siswa kelas...

Peduli Dunia Pendidikan, PT. Megasurya Mas Salurkan CSR Beasiswa untuk 400 Siswa-Siswi

Peduli Dunia Pendidikan, PT. Megasurya Mas Salurkan CSR Beasiswa untuk 400 Siswa-Siswi

18/09/2024

SIDOARJO (KABARSIDOARJO.COM) Dalam rangka menyambut tahun ajaran baru tahun 2024/2025, PT. Megasurya Mas, Perusahaan minyak goreng kelapa sawit dan produk...

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

  • Trending
  • Comments
  • Latest
Pileg 2024: Zadit Taqwa Nyatakan Siap Berpaket dengan Cak Khulaim

Pileg 2024: Zadit Taqwa Nyatakan Siap Berpaket dengan Cak Khulaim

07/08/2022
Berikut Daftar Perbankan Tempat Penukaran Uang Baru Di Sidoarjo

Berikut Daftar Perbankan Tempat Penukaran Uang Baru Di Sidoarjo

19/06/2015
Program KURMA Sidoarjo: Segera Daftar, Ini Batas Waktu dan Syaratnya

Program KURMA Sidoarjo: Segera Daftar, Ini Batas Waktu dan Syaratnya

13/06/2022

Yaskum Tak Masuk Aliran Sesat

15/11/2009
Dari Hobi, Kini Jadi Peternak Burung Murai

Dari Hobi, Kini Jadi Peternak Burung Murai

Tokoh Muda Desak Parkir Berlangganan Di Cabut

Visi-Misi Achmad Sholeh, Fokus Pelayanan Publik

PDAM ‘Delta Tirta’ Sidoarjo Raih Perpamsi Awards

IDI Sidoarjo Rayakan HUT ke-75 dengan Berbagi Kepedulian Kepada Masyarakat

IDI Sidoarjo Rayakan HUT ke-75 dengan Berbagi Kepedulian Kepada Masyarakat

30/10/2025
Semarak Dies Natalis ke-40 SMK Walisongo 1 Gempol: Merawat Tradisi,Mengukir Prestasi

Semarak Dies Natalis ke-40 SMK Walisongo 1 Gempol: Merawat Tradisi,Mengukir Prestasi

25/10/2025
Semarak Hari Santri Nasional dan Dies Natalis ke-40 SMK Walisongo 1 Gempol

Semarak Hari Santri Nasional dan Dies Natalis ke-40 SMK Walisongo 1 Gempol

24/10/2025
SMK Plus NU Sidoarjo Tanamkan Nilai”Santun Mendunia”,Cetak Santri Berdaya Saing Global

SMK Plus NU Sidoarjo Tanamkan Nilai”Santun Mendunia”,Cetak Santri Berdaya Saing Global

23/10/2025
  • Pedoman Media Siber
  • Susunan Redaksi
  • Hubungi Kami
Semangat Baru Sidoarjo Maju

© 2022 kabarsidoarjo.com

No Result
View All Result
  • Beranda
  • Seputar Sidoarjo
    • Kabar Warga
    • Politik & Pemerintahan
    • Legislatif
    • Ekonomi
    • Pendidikan & Kebudayaan
    • Peristiwa
    • Hukum & Kriminal
  • Udang & Bandeng
  • Gaya Hidup
    • Kuliner
    • Mode
    • Properti
    • Transportasi
  • Kesehatan
  • Olahraga
  • Pendapat
  • Tokoh
    • Sosok
    • Figur
  • Kolom

© 2022 kabarsidoarjo.com

Login to your account below

Forgotten Password?

Fill the forms bellow to register

All fields are required. Log In

Retrieve your password

Please enter your username or email address to reset your password.

Log In