• Pedoman Media Siber
  • Susunan Redaksi
  • Hubungi Kami
Rabu, November 26, 2025
Advertisement
  • Beranda
  • Seputar Sidoarjo
    • Kabar Warga
    • Politik & Pemerintahan
    • Legislatif
    • Ekonomi
    • Pendidikan & Kebudayaan
    • Peristiwa
    • Hukum & Kriminal
  • Udang & Bandeng
  • Gaya Hidup
    • Kuliner
    • Mode
    • Properti
    • Transportasi
  • Kesehatan
  • Olahraga
  • Pendapat
  • Tokoh
    • Sosok
    • Figur
  • Kolom
No Result
View All Result
kabarsidoarjo.com
No Result
View All Result
kabarsidoarjo.com
No Result
View All Result
Home Seputar Sidoarjo Ragam & Peristiwa

Umar Patek Turut Rayakan Harlah Pancasila

admin by admin
01/06/2017
in Ragam & Peristiwa
55 3
Umar Patek Turut Rayakan Harlah Pancasila
189
SHARES
1.5k
VIEWS
Facebook

SIDOARJO (kabarsidoarjo.com)- Narapidana teroris Jawa Timur Umar Patek,  mengikuti upacara hari lahir (Harlah) Pancasila yang jatuh pada hari Kamis (01/06/2017) di Lapas kelas I Surabaya di Porong.

Menurut Kalapas Kelas I Surabaya di Porong Riyanto menyatakan, meskipun masih berstatus Warga Binaan Pemasyarakatan mereka punya kewajiban yang sama untuk menjaga kesatuan dan persatuan NKRI.

BACA JUGA

Sambut Ajaran Baru, PT. Megasurya Mas Serahkan Beasiswa Untuk Siswa Siswi Berprestasi dan Prasejahtera

Sambut Ajaran Baru, PT. Megasurya Mas Serahkan Beasiswa Untuk Siswa Siswi Berprestasi dan Prasejahtera

04/11/2025
SMK Plus NU Sidoarjo Tanamkan Nilai”Santun Mendunia”,Cetak Santri Berdaya Saing Global

SMK Plus NU Sidoarjo Tanamkan Nilai”Santun Mendunia”,Cetak Santri Berdaya Saing Global

23/10/2025

Menjaga Pancasila sebagai idelogi dan dasar negara serta untuk mengikuti program pembinaan termasuk pembinaan kesadaran berbangsa dan bernegara.

“Salah satunya kegiatan mengikuti upacara hari lahir Pancasila. Dan sangat kita hargai itu apalagi itu niatnya untuk mengikuti upacara hari lahir Pancasila dengan kesadarannya sendiri,” kata Riyanto Kalapas Kelas I Surabaya di Porong Sidoarjo pada wartawan.

Masih kata Riyanto, sehari-hari Napi teroris tersebut bersosialisasi layaknya WBP lainnya

Saling menghargai, menjaga kerukunan dan kebersamaan, mengikuti program pembinaan khususnya program kerohanian keagamaan.

“Apalagi di bulan suci Ramadhan ini, yang bersangkuta mengkuti menjalankan puasa ramadhan dan sholat taraweh berjamaah,” jelasnya.

Sementara itu Kepala Divisi PemasyarakatanJawa Timur, Harun Sulianto mengaku senang mendengar kabar adanya Napi Teroris yang mengikuti Upacara Hari Lahir Pancasila.

“Saya sangat mengapresiasi kinerja teman-teman di Lapas Porong dan Lapas Lamongan,” ujarnya.

Harun menambahkan untuk Umar Patek sendiri memang sudah beberapa kali mengikuti upacara 17 agustus dan bertugas sebagai pengibar bendera. (kb2)

SendShare76Tweet47
Previous Post

HDCI Berbagi Sahur Dengan Dhuafa

Next Post

Nekad Produksi Mie Cha Cha Tanpa Ijin, Ditangkap Polisi

Related Posts

Sambut Ajaran Baru, PT. Megasurya Mas Serahkan Beasiswa Untuk Siswa Siswi Berprestasi dan Prasejahtera

Sambut Ajaran Baru, PT. Megasurya Mas Serahkan Beasiswa Untuk Siswa Siswi Berprestasi dan Prasejahtera

04/11/2025

SIDOARJO (KABARSIDOARJO.COM) - PT. Megasurya Mas, Perusahaan minyak goreng kelapa sawit dan produk turunannya yang beralamatkan di Jl. Tambak Sawah...

SMK Plus NU Sidoarjo Tanamkan Nilai”Santun Mendunia”,Cetak Santri Berdaya Saing Global

SMK Plus NU Sidoarjo Tanamkan Nilai”Santun Mendunia”,Cetak Santri Berdaya Saing Global

23/10/2025

SIDOARJO, (KABAR SIDOARJO.COM)- SMK Plus NU Sidoarjo terus memperkuat komitmennya dalam mencetak generasi muda yang berkarakter religius sekaligus berdaya saing...

Wabup Sidoarjo dan Dandim 0816 Meresmikan Sumur Bor BMH di Desa Kedondong

Wabup Sidoarjo dan Dandim 0816 Meresmikan Sumur Bor BMH di Desa Kedondong

20/10/2025

SURABAYA (KABARSIDOARJO.COM) Sumur bor program Lembaga Amil Zakat Nasional (Laznas) Baitul Maal Hidayatullah (BMH) Unit Sidoarjo pemanfaatnya diresmikan di rangkaian...

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

  • Trending
  • Comments
  • Latest
Pileg 2024: Zadit Taqwa Nyatakan Siap Berpaket dengan Cak Khulaim

Pileg 2024: Zadit Taqwa Nyatakan Siap Berpaket dengan Cak Khulaim

07/08/2022
Berikut Daftar Perbankan Tempat Penukaran Uang Baru Di Sidoarjo

Berikut Daftar Perbankan Tempat Penukaran Uang Baru Di Sidoarjo

19/06/2015
Program KURMA Sidoarjo: Segera Daftar, Ini Batas Waktu dan Syaratnya

Program KURMA Sidoarjo: Segera Daftar, Ini Batas Waktu dan Syaratnya

13/06/2022

Yaskum Tak Masuk Aliran Sesat

15/11/2009
Dari Hobi, Kini Jadi Peternak Burung Murai

Dari Hobi, Kini Jadi Peternak Burung Murai

Tokoh Muda Desak Parkir Berlangganan Di Cabut

Visi-Misi Achmad Sholeh, Fokus Pelayanan Publik

PDAM ‘Delta Tirta’ Sidoarjo Raih Perpamsi Awards

MINU KH Mukmin Sidoarjo Raih juara 1 Futsal Champion Alfifour Cup

MINU KH Mukmin Sidoarjo Raih juara 1 Futsal Champion Alfifour Cup

24/11/2025
Kejurkab Petanque Sidoarjo Digelar Dua Hari ,111 Pelajar Ikut Berkompetisi

Kejurkab Petanque Sidoarjo Digelar Dua Hari ,111 Pelajar Ikut Berkompetisi

23/11/2025
MGMP Gelar Lomba Matematika, Ratusan Siswa SMP/MTs Ikut Berpartisipasi

MGMP Gelar Lomba Matematika, Ratusan Siswa SMP/MTs Ikut Berpartisipasi

23/11/2025
Desa Suko Gelar Lomba Voli Plastik Ibu-ibu Sambut Hari Sumpah Pemuda

Desa Suko Gelar Lomba Voli Plastik Ibu-ibu Sambut Hari Sumpah Pemuda

23/11/2025
  • Pedoman Media Siber
  • Susunan Redaksi
  • Hubungi Kami
Semangat Baru Sidoarjo Maju

© 2022 kabarsidoarjo.com

No Result
View All Result
  • Beranda
  • Seputar Sidoarjo
    • Kabar Warga
    • Politik & Pemerintahan
    • Legislatif
    • Ekonomi
    • Pendidikan & Kebudayaan
    • Peristiwa
    • Hukum & Kriminal
  • Udang & Bandeng
  • Gaya Hidup
    • Kuliner
    • Mode
    • Properti
    • Transportasi
  • Kesehatan
  • Olahraga
  • Pendapat
  • Tokoh
    • Sosok
    • Figur
  • Kolom

© 2022 kabarsidoarjo.com

Login to your account below

Forgotten Password?

Fill the forms bellow to register

All fields are required. Log In

Retrieve your password

Please enter your username or email address to reset your password.

Log In