• Pedoman Media Siber
  • Susunan Redaksi
  • Hubungi Kami
Jumat, November 7, 2025
Advertisement
  • Beranda
  • Seputar Sidoarjo
    • Kabar Warga
    • Politik & Pemerintahan
    • Legislatif
    • Ekonomi
    • Pendidikan & Kebudayaan
    • Peristiwa
    • Hukum & Kriminal
  • Udang & Bandeng
  • Gaya Hidup
    • Kuliner
    • Mode
    • Properti
    • Transportasi
  • Kesehatan
  • Olahraga
  • Pendapat
  • Tokoh
    • Sosok
    • Figur
  • Kolom
No Result
View All Result
kabarsidoarjo.com
No Result
View All Result
kabarsidoarjo.com
No Result
View All Result
Home Seputar Sidoarjo Ragam & Peristiwa

Begini, Cara Al Muslim Meriahkan Hari Ayah 2022

admin by admin
12/11/2022
in Ragam & Peristiwa
55 5
Begini, Cara Al Muslim Meriahkan Hari Ayah 2022
194
SHARES
1.5k
VIEWS
Facebook

KabarSidoarjo.com – KB-TK Al Muslim menggelar serangkaian kegiatan acara Hari Ayah, selama Se-Minggu, diisi dengan Projek My Father is My Hero dan puncak kegiatan Lomba Lego Bersama Ayah.

Serangkaian acara diawali senam bersama, berlanjut sesi membaca Al-Quran, menyanyikan Mars Al Muslim, serta menyanyikan lagu khusus persembahan untuk Ayah. Acara dimeriahkan juga oleh hiburan performance para Bunda yang menyemangati para Ayah membangun lego bersama putra-putrinya.

BACA JUGA

Sambut Ajaran Baru, PT. Megasurya Mas Serahkan Beasiswa Untuk Siswa Siswi Berprestasi dan Prasejahtera

Sambut Ajaran Baru, PT. Megasurya Mas Serahkan Beasiswa Untuk Siswa Siswi Berprestasi dan Prasejahtera

04/11/2025
SMK Plus NU Sidoarjo Tanamkan Nilai”Santun Mendunia”,Cetak Santri Berdaya Saing Global

SMK Plus NU Sidoarjo Tanamkan Nilai”Santun Mendunia”,Cetak Santri Berdaya Saing Global

23/10/2025

Kepala Sekolah Al Muslim, Siti Aminah mengatakan, bahwa Kegiatan Project My Father is My Hero dilaksanakan selama satu Minggu. Di mana, proyek yang dilakukan oleh anak-anak itu di sekolah maupun di rumah.

Kegiatan tersebut bertujuan menanamkan karakter birrul walidain, menghormati orang tua, dan stimulasi kemampuan imajinasi, kreativitas, dan bekerjasama.

Selain itu, juga sebagai ajang memperkuat kompetensi abad 21 yaitu Communivation, Critical Thinking, Creative, dan Collabirstion (4C) serta, menguatkan profil lulusan TK Al Mulsim yang berjiwa Critical and Creative Thinker, Managing, and Collabaration.

“Dengan harapan, serangkaian kegiatan ini memberikan manfaat kepada tumbuh kembang dan sosial emosional anak. Dalam menguatkan karakter kerjasama, daya juang, juga stimulasi. Juga perkembangan motorik halus, kreativitas, dan imajinasi anak melalui lomba lego bersama Ayah-Bunda ini. Sehingga anak-anak merasa senang dan bahagia,” katanya.

Selain itu, lanjut dia, diharapkan mampu terjalinnya hubungan erat antara pihak sekolah dengan Ayah-Bunda.

Perwakilan Yayasan, Ahmad Fahrizal Rahman menyampaikan, bahwa mewujudkan pendikan yang berkualitas dan optimal, tumbuh kembang anak perlu adanya keterliban keluarga seperti, ayah dan bunda.

“Pendidikan anak adalah tanggung jawab bersama. Tak hanya sekolah dan bunda saja. Tapi, keterlibatan ayah di sini penting sejalan dengan adanya Hari Ayah ini,” pungkasnya. (KS/1)

Tags: Hari Ayah 2022KB-TK Al Muslim
SendShare78Tweet49
Previous Post

Canangkan Pahlawan Literasi, Gus Muhdlor Ajak Masyarakat Merdeka dari Kebodohan

Next Post

Dukungan KIB kepada Erick Thohir Dinilai Menguatkan Visi Jokowi

Related Posts

Sambut Ajaran Baru, PT. Megasurya Mas Serahkan Beasiswa Untuk Siswa Siswi Berprestasi dan Prasejahtera

Sambut Ajaran Baru, PT. Megasurya Mas Serahkan Beasiswa Untuk Siswa Siswi Berprestasi dan Prasejahtera

04/11/2025

SIDOARJO (KABARSIDOARJO.COM) - PT. Megasurya Mas, Perusahaan minyak goreng kelapa sawit dan produk turunannya yang beralamatkan di Jl. Tambak Sawah...

SMK Plus NU Sidoarjo Tanamkan Nilai”Santun Mendunia”,Cetak Santri Berdaya Saing Global

SMK Plus NU Sidoarjo Tanamkan Nilai”Santun Mendunia”,Cetak Santri Berdaya Saing Global

23/10/2025

SIDOARJO, (KABAR SIDOARJO.COM)- SMK Plus NU Sidoarjo terus memperkuat komitmennya dalam mencetak generasi muda yang berkarakter religius sekaligus berdaya saing...

Wabup Sidoarjo dan Dandim 0816 Meresmikan Sumur Bor BMH di Desa Kedondong

Wabup Sidoarjo dan Dandim 0816 Meresmikan Sumur Bor BMH di Desa Kedondong

20/10/2025

SURABAYA (KABARSIDOARJO.COM) Sumur bor program Lembaga Amil Zakat Nasional (Laznas) Baitul Maal Hidayatullah (BMH) Unit Sidoarjo pemanfaatnya diresmikan di rangkaian...

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

  • Trending
  • Comments
  • Latest
Pileg 2024: Zadit Taqwa Nyatakan Siap Berpaket dengan Cak Khulaim

Pileg 2024: Zadit Taqwa Nyatakan Siap Berpaket dengan Cak Khulaim

07/08/2022
Berikut Daftar Perbankan Tempat Penukaran Uang Baru Di Sidoarjo

Berikut Daftar Perbankan Tempat Penukaran Uang Baru Di Sidoarjo

19/06/2015
Program KURMA Sidoarjo: Segera Daftar, Ini Batas Waktu dan Syaratnya

Program KURMA Sidoarjo: Segera Daftar, Ini Batas Waktu dan Syaratnya

13/06/2022

Yaskum Tak Masuk Aliran Sesat

15/11/2009
Dari Hobi, Kini Jadi Peternak Burung Murai

Dari Hobi, Kini Jadi Peternak Burung Murai

Tokoh Muda Desak Parkir Berlangganan Di Cabut

Visi-Misi Achmad Sholeh, Fokus Pelayanan Publik

PDAM ‘Delta Tirta’ Sidoarjo Raih Perpamsi Awards

Laznas BMH Berusaha Terus Bersinergi Pasca Penutupan TMMD Ke 126 di Sidoarjo

Laznas BMH Berusaha Terus Bersinergi Pasca Penutupan TMMD Ke 126 di Sidoarjo

07/11/2025
Sambut Ajaran Baru, PT. Megasurya Mas Serahkan Beasiswa Untuk Siswa Siswi Berprestasi dan Prasejahtera

Sambut Ajaran Baru, PT. Megasurya Mas Serahkan Beasiswa Untuk Siswa Siswi Berprestasi dan Prasejahtera

04/11/2025
IDI Sidoarjo Rayakan HUT ke-75 dengan Berbagi Kepedulian Kepada Masyarakat

IDI Sidoarjo Rayakan HUT ke-75 dengan Berbagi Kepedulian Kepada Masyarakat

30/10/2025
Semarak Dies Natalis ke-40 SMK Walisongo 1 Gempol: Merawat Tradisi,Mengukir Prestasi

Semarak Dies Natalis ke-40 SMK Walisongo 1 Gempol: Merawat Tradisi,Mengukir Prestasi

25/10/2025
  • Pedoman Media Siber
  • Susunan Redaksi
  • Hubungi Kami
Semangat Baru Sidoarjo Maju

© 2022 kabarsidoarjo.com

No Result
View All Result
  • Beranda
  • Seputar Sidoarjo
    • Kabar Warga
    • Politik & Pemerintahan
    • Legislatif
    • Ekonomi
    • Pendidikan & Kebudayaan
    • Peristiwa
    • Hukum & Kriminal
  • Udang & Bandeng
  • Gaya Hidup
    • Kuliner
    • Mode
    • Properti
    • Transportasi
  • Kesehatan
  • Olahraga
  • Pendapat
  • Tokoh
    • Sosok
    • Figur
  • Kolom

© 2022 kabarsidoarjo.com

Login to your account below

Forgotten Password?

Fill the forms bellow to register

All fields are required. Log In

Retrieve your password

Please enter your username or email address to reset your password.

Log In