• Pedoman Media Siber
  • Susunan Redaksi
  • Hubungi Kami
Sabtu, November 8, 2025
Advertisement
  • Beranda
  • Seputar Sidoarjo
    • Kabar Warga
    • Politik & Pemerintahan
    • Legislatif
    • Ekonomi
    • Pendidikan & Kebudayaan
    • Peristiwa
    • Hukum & Kriminal
  • Udang & Bandeng
  • Gaya Hidup
    • Kuliner
    • Mode
    • Properti
    • Transportasi
  • Kesehatan
  • Olahraga
  • Pendapat
  • Tokoh
    • Sosok
    • Figur
  • Kolom
No Result
View All Result
kabarsidoarjo.com
No Result
View All Result
kabarsidoarjo.com
No Result
View All Result
Home Hukum & Kriminal

Polisi Tetapkan Tersangka Baru

kabarsidoarjo by kabarsidoarjo
17/09/2012
in Hukum & Kriminal
56 2
Polisi Tetapkan Tersangka Baru
189
SHARES
1.5k
VIEWS
Facebook

SIDOARJO (kabarsidoarjo.com)- Setelah berhasil membongkar kasus penipuan yang berkedok rekrutmen pegawai maskapai penerbangan dan menangkap Endang Susilowati Legowo (35) yang merupakan pemilik CV AIM  Training Center Aviation, Sat Reskrim Polres Sidoarjo kembali menetapkan  satu tersangka baru yakni Purwati Budi Ningsih alias Santi (27) yang menjabat sebagai Kepala Cabang CV AIM.

Penangkapan Santi merupakan pengembangan kasus penipuan rekrutmen pegawai maskapai yang terlebih dulu diamankan  Pemilik CV AIM Endang.

BACA JUGA

Proses Hukum Dinilai Jalan Ditempat, Pelapor Pungli PTSL Trosobo Taman Kecewa

Proses Hukum Dinilai Jalan Ditempat, Pelapor Pungli PTSL Trosobo Taman Kecewa

02/10/2025
Kades Trosobo Taman Nonaktif Dilaporkan Warga, Diduga Serobot Tanah Desa dan Libatkan Oknum DPRD Sidoarjo dalam Gratifikasi

Kades Trosobo Taman Nonaktif Dilaporkan Warga, Diduga Serobot Tanah Desa dan Libatkan Oknum DPRD Sidoarjo dalam Gratifikasi

26/07/2025

Dalam penyelidikan Kepolisian Endang menyebutkan beberapa nama yang juga ikut terlibat dalam aksi penipuan yang sudah memakan 20 orang korban, dan kerugian mencapai ratusan juta rupiah salah satunya Santi tersebut.

Kasatreskrim Polres Sidoarjo AKP Andi Sinjaya melalui KanitTipikor Polres Sidoarjo Iptu Stevie membenarkan penangkapan satu pelaku yang juga terlibat dalam kasus penipuan rekrutmen pegawai maskapai penerbangan.

“Kita tangkap tersangka santi , setelah kita mengembangkan kasus ini dari tersangka endang dan dari peryataannya beberapa orang juga terlibat ” jelasnya Seninh, (17/09/2012).

Setelah menangkap Santi dirumahnya petugas kepolisian langsung membawa santi ke Polres Sidoarjo untuk dilakukan pemeriksaan.

Hasil pemeriksaan sementara keterlibatan santi masih sebagai kepala cabang CV AIM

“Untuk penyelidikan sementara santi ini sebagai kepala cabang dan kita akan terus selidiki seberapa jauh keterlibatan santi dalam kasus penipuan tersebut ” ujar Stevie.

Berhasil mengamankan dua tersangka kini Satreskrim Polres sidoarjo sudah mengantongi nama-nama orang yang juga terlibat dalam kasus tersebut yang saat ini dalam penyelidikan dan pengejaran.

Stevie berjanji akan terus menyelidiki kasus penipuan dengan keuntungan ratusan juta itu sampai tuntas.

“Kini kita masih terus mendalami kasus dan terus menyelidiki kasus ini , yang jelas kita akan bongkar kasus dan tidak menutup kemungkinan ada tambahan tersangka lainnya yang juga ikut terlibat “janjinya.

Saat disinggung mengenai berapa banyak uang hasil yang sudah diterima oleh santi dalam kasus penipuan tersebut Stevie menjawab masih dalam proses penyelidikan.

“Untuk sementara uang yang sudah diterima oleh santi sekitar 30juta dan beberapa orang yang juga terlibat ” pungkasnya.

Diberitakan sebelumnya Endang Susilowati Legowo (35) yang merupakan pemilik CV AIM  Training Center Aviation yang berkantor di jalan Pabean Asri blok E no 7 , Pabean Sedati ditangkap Jajaran Satreskrim Polres Sidoarjo.

Ini terkait adanya laporan beberapa korban yang mengaku sudah di tipu oleh endang yang berjanji akan menjadikan korbanya sebagai karyawan di salah satu Maskapai penerbangan namun janji tersebut tidak ada buktinya (Bagus)

SendShare76Tweet47
Previous Post

Maling Ayam Serama Ditangkap Polisi Krian

Next Post

Polsek Krian Amankan Lima Penjudi

Related Posts

Proses Hukum Dinilai Jalan Ditempat, Pelapor Pungli PTSL Trosobo Taman Kecewa

Proses Hukum Dinilai Jalan Ditempat, Pelapor Pungli PTSL Trosobo Taman Kecewa

02/10/2025

SIDOARJO (KABARSIDOARJO.COM) - Kekecewaan mendalam disuarakan Tantri Sanjaya, pelapor kasus dugaan pungutan liar (pungli) dalam program Pendaftaran Tanah Sistematis Lengkap...

Kades Trosobo Taman Nonaktif Dilaporkan Warga, Diduga Serobot Tanah Desa dan Libatkan Oknum DPRD Sidoarjo dalam Gratifikasi

Kades Trosobo Taman Nonaktif Dilaporkan Warga, Diduga Serobot Tanah Desa dan Libatkan Oknum DPRD Sidoarjo dalam Gratifikasi

26/07/2025

TAMAN (KABARSIDOARJO.COM) Kasus dugaan korupsi kembali menyeruak di Desa Trosobo, Kecamatan Taman, Sidoarjo. Kepala Desa nonaktif berinisial HA dilaporkan ke...

Tegaskan Kooperatif, Bupati Sidoarjo Instruksikan Perangkat Daerah Fasilitasi Kebutuhan Data KPK

Tegaskan Kooperatif, Bupati Sidoarjo Instruksikan Perangkat Daerah Fasilitasi Kebutuhan Data KPK

31/01/2024

KOTA (KABARSIDOARJO.COM) - Bupati Sidoarjo Ahmad Muhdlor Ali menegaskan bahwa pihaknya bersikap kooperatif dan siap memenuhi panggilan KPK berkaitan dengan...

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

  • Trending
  • Comments
  • Latest
Pileg 2024: Zadit Taqwa Nyatakan Siap Berpaket dengan Cak Khulaim

Pileg 2024: Zadit Taqwa Nyatakan Siap Berpaket dengan Cak Khulaim

07/08/2022
Berikut Daftar Perbankan Tempat Penukaran Uang Baru Di Sidoarjo

Berikut Daftar Perbankan Tempat Penukaran Uang Baru Di Sidoarjo

19/06/2015
Program KURMA Sidoarjo: Segera Daftar, Ini Batas Waktu dan Syaratnya

Program KURMA Sidoarjo: Segera Daftar, Ini Batas Waktu dan Syaratnya

13/06/2022

Yaskum Tak Masuk Aliran Sesat

15/11/2009
Dari Hobi, Kini Jadi Peternak Burung Murai

Dari Hobi, Kini Jadi Peternak Burung Murai

Tokoh Muda Desak Parkir Berlangganan Di Cabut

Visi-Misi Achmad Sholeh, Fokus Pelayanan Publik

PDAM ‘Delta Tirta’ Sidoarjo Raih Perpamsi Awards

Laznas BMH Berusaha Terus Bersinergi Pasca Penutupan TMMD Ke 126 di Sidoarjo

Laznas BMH Berusaha Terus Bersinergi Pasca Penutupan TMMD Ke 126 di Sidoarjo

07/11/2025
Sambut Ajaran Baru, PT. Megasurya Mas Serahkan Beasiswa Untuk Siswa Siswi Berprestasi dan Prasejahtera

Sambut Ajaran Baru, PT. Megasurya Mas Serahkan Beasiswa Untuk Siswa Siswi Berprestasi dan Prasejahtera

04/11/2025
IDI Sidoarjo Rayakan HUT ke-75 dengan Berbagi Kepedulian Kepada Masyarakat

IDI Sidoarjo Rayakan HUT ke-75 dengan Berbagi Kepedulian Kepada Masyarakat

30/10/2025
Semarak Dies Natalis ke-40 SMK Walisongo 1 Gempol: Merawat Tradisi,Mengukir Prestasi

Semarak Dies Natalis ke-40 SMK Walisongo 1 Gempol: Merawat Tradisi,Mengukir Prestasi

25/10/2025
  • Pedoman Media Siber
  • Susunan Redaksi
  • Hubungi Kami
Semangat Baru Sidoarjo Maju

© 2022 kabarsidoarjo.com

No Result
View All Result
  • Beranda
  • Seputar Sidoarjo
    • Kabar Warga
    • Politik & Pemerintahan
    • Legislatif
    • Ekonomi
    • Pendidikan & Kebudayaan
    • Peristiwa
    • Hukum & Kriminal
  • Udang & Bandeng
  • Gaya Hidup
    • Kuliner
    • Mode
    • Properti
    • Transportasi
  • Kesehatan
  • Olahraga
  • Pendapat
  • Tokoh
    • Sosok
    • Figur
  • Kolom

© 2022 kabarsidoarjo.com

Login to your account below

Forgotten Password?

Fill the forms bellow to register

All fields are required. Log In

Retrieve your password

Please enter your username or email address to reset your password.

Log In